Semua pihak mulai dari pemerintah, organisasi, sampai perorangan bahu membahu membantu para korban bencana banjir, baik dalam bentuk materi maupun tenaga. Dalam hal ini, PKBM Bougenville ikut serta memberikan bantuan berupa sembako dan 1 dus mie instan.
Mudah-mudahan banjir cepat surut, dan masyarakat bisa kembali ke rumah dan beraktivitas seperti biasanya. (ib)